Treffer: EFEKTIVITAS SISTEM INFORMASI DAN KOMPUTERISASI HAJI TERPADU (SISKOHAT) DALAM PENYELENGGARAAN IBADAH HAJI

Title:
EFEKTIVITAS SISTEM INFORMASI DAN KOMPUTERISASI HAJI TERPADU (SISKOHAT) DALAM PENYELENGGARAAN IBADAH HAJI
Source:
Jurnal Ilmu Dakwah; Vol. 35 No. 2 (2015); 225 – 248 ; 2581-236X ; 1693-8054
Publisher Information:
Faculty of Dakwah and Communication, Walisongo State Islamic University
Publication Year:
2017
Collection:
UIN (Universitas Islam Negeri) Walisongo Journals
Document Type:
Fachzeitschrift article in journal/newspaper
File Description:
application/pdf
Language:
English
DOI:
10.21580/jid.v35.2.1608
Rights:
Copyright (c) 2017 Jurnal Ilmu Dakwah
Accession Number:
edsbas.415F5EC6
Database:
BASE

Weitere Informationen

Penelitian ini mengkaji; 1) Bagaimana Efektivitas dalam penyelenggaraan ibadah haji di Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jawa Tengah, 2) Apa yang menjadi faktor pendukung dan penghambat penerapan SISKOHAT. SISKOHAT terintegrasi dengan 17 BPS BPIH dan Kantor Kementerian Agama di seluruh Indonesia dengan Host pusat di Kementerian Agama Pusat. Pelayanan SISKOHAT mencakup pendaftaran dan penyimpanan database jamaah dan petugas haji, pemrosesan dokumen paspor dan pemvisaan, penerbitan Dokumen Administrasi Perjalanan Ibadah Haji (DAPIH), pembayaran BPIH oleh BPS BPIH secara online, pelaksanaan sistem akuntansi BPIH, penyususnan pramanifest kloter, monitoring penerbangan, pemantauan kesehatan haji, serta pemantauan operasional haji di Tanah Air dan di Arab Saudi.